1. Undang-Undang.
Kopi adalah salah satu produk makanan, oleh karena itu mengacu pada undang-undang dan regulasi tentang pangan.
Food Act 1983.
Undang-undang Pangan yang berlaku diseluruh Malaysia.
Lihat Informasi selengkapnya disini.
Act 728 Malaysian Quarantine and Inspection Services Act 2011
Undang-undang tentang layanan karantina dan inspeksi Malaysia dengan tujuan untuk menyediakan layanan terpadu yang berkaitan dengan karantina, inspeksi dan penegakan hukum di titik masuk (entry point), stasiun karantina dan tempat karantina serta sertifikasi untuk impor dan ekspor tanaman, hewan, ikan, hasil pertanian, tanah dan mikroorganisme dan termasuk inspeksi dan penegakan hukum yang berkaitan dengan makanan dan untuk hal-hal yang berhubungan dengannya.
Lihat informasi selengkapnya disini.