Regulasi Teknis dan Persyaratan Mutu

Ekspor Produk Karet ke Afrika Selatan

  • Berikut ini informasi persyaratan mutu dan regulasi teknis terkait produk yang akan diekspor ke Afrika Selatan.

Ketentuan Impor Produk Karet.

  • Karet dalam bentuk primer atau pelat, lembaran atau strip, memerlukan izin impor dari ITAC
  • Limbah, potongan karet, memerlukan izin impor dari ITAC
  • Ban pneumatik baru, dari karet, memerlukan izin impor dari ITAC
  • Ban karet pneumatik yang ditata ulang atau bekas, memerlukan izin impor dari ITAC
  • Barang lainnya dari karet vulkanisir, diperlukan letter of approval dari SABS, lihat Regulasi SABS: Komponen Otomotif
Produk Karet
  • Ketentuan Impor Produk Karet.
  • Regulasi Produk Karet:
  • Standar Produk Karet.
  • Standar Internasional
Ekspor produk lainnya ke Afrika Selatan

Temukan teknis dan persyaratan mutu ekspor produk

Semua syarat mutu ekspor (Afrika Selatan)

Tautan Terkait