Ekspor Produk Kopi ke Oman

Berikut ini informasi persyaratan mutu dan regulasi teknis terkait produk yang akan diekspor ke Oman.

Kopi termasuk dalam kategori produk makanan, oleh karena itu terdapat beberapa standar yang mengatur produk makanan berlaku juga untuk kopi, di antaranya:

 

Beberapa standar produk Kopi di Oman adalah :

 

Beberapa persyaratan teknis untuk makanan yang juga berlaku untuk kopi dan dipersyaratkan oleh negara-negara anggota Oman dan di notifikasi di WTO :

 

1

G/TBT/N/OMN/137

Code of practice for the prevention and reduction of Ochratoxin A contamination in coffee.

2

G/TBT/N/OMN/111

Coffee and Coffee Products: Roasted Coffee Beans

 


Diterbitkan pada  23 Mar 2022

Kopi
Produk Ekspor Lainnya ke Oman

Temukan teknis dan persyaratan mutu produk ekspor

Semua produk (Oman)

Tautan Terkait